
Diesnatalis STIE YAPAN ke-19
Alhamdulilah tanggal 02 Agustus 2020 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YAPAN Genap berusia 19 Tahun….tentu tidak mudah,membawa YAPAN sampai 19 tahun seperti sekarang…banyak rintangan dan hambatan…tapi kami yakin,dengan BANGKIT dan BERSINERGI STIE YAPAN AKAN BERJAYA MENJADI KAMPUS YANG UNGGUL dan BERKARAKTER KEWIRAUSAHAAN…